--> Skip to main content

Cara Mengatasi Usb Device Not Recognized Di Windows AMPUH

Cara Mengatasi Usb Device Not Recognized Di Windows AMPUH - Apabila kamu adalah seorang pengguna system operasi windows, saya yakin kamu tahu apa itu USB device not recognized?benar sekali, ini adalah notifikasi atau pemberitahuan yang muncul saat kita memasukkan sebuah flashdisk ataupun perangkat usb lain seperti mouse.apa penyebab USB device not recognized?nanti akan saya jelaskan, menurut saya, penyebab terjadi seperti ini tidaklah pasti

mengatasi usb device note recognized di windows


Saya pernah mengalami usb device not recognized di windows 8, dimana pada saat itu saya menyolokkan sebuah mouse, anehnya, kadang tidak muncul notifikasi seperti itu kadang muncul, so ini semakin menjeaskan kita bahwa penyebab hal demikian belum dapat di pastikan, mungkin ada kemungkinan device mouse atau flashdisk yang kamu colokkan rusak, atau driver usb di di windows kamu sudah tidak berfungsi

Kalau dikategorikan, ada beberapa penyebab usb device not recognized di komputer atau laptop windows, kurang lebih seperti ini

  • Host Controller Hardware bermasalah.
  • USB Device bermasalah.
  • Penginstalan Versi Driver USB yang berbeda. (USB 2.0 dan 3.0).
  • Kabel Data USB bermasalah.

Restart/Shutdiown komputer Secara Paksa

Yakni dengan menekan langsung tombol power, tekan dan tahan tombol power sampai laptop mati sendiri (Cara ini memang tidak bagus) tapi kalau sekali kali sih tidak apa, yang penting jangan terlalu sering karena dapat membuat motherboard rusak Motherboard perlu di-Reboot / Restart karena beberapa kesalahan seperti Port USB anda bermasalah. Karena Microprocessor pada motherboard akan me-Reload driver dan Port USB anda dan kembali mengenali Perangkat USB anda.

System REstore

Apabila langkah pertama untuk mengatasi usb device not recognized belum berhasil, saya sarankan menggunakan system restore, apa itu system restore? gampangannya adalah backupun system windows komputer, jadi apabila saat ini kamu mengalami error, apabila system restore digunakan komputer kamu akan kembali normal pada saat itu (pertama kali mengaktifkan system restore) biasanya, kalau kamu menggunakan jasa orang untuk menginstall windows, pasti sudah ada kok system restorenya, so tinggal ikuti saja ya,

dampak penggunaan system restore ini adalah alikasi yang kamu install akan ada yang hilang (hanya aplikasi2 yang diinstalll pada waktu sudah mengaktifkan system restore)misal kamu mengaktifkan system restore tanggal 5 februari 2017, dan kamu menginstall aplikasi game pada tanggal 7 februari, lalu kamu menggunakan system restore pada tanggal 9 februari, maka aplikasi yang akan hilang adalah aplikasi yang kamu install pada rentan tanggal 6-9 saja

Start ? All Programs ? Accessories ? System Tools ? System Restore.

Uninstall USB Host Controller

Buka device manager yakni dengan KLIK START->>RUN->>dan ketikkan "devmgmt.msc" (tanpa tanda petik)->>ok
Klik universal serial bus controller->>akan muncul USB Enhanced host controller
Klik kanan->>uninstall
Restart komputer kamu
Setelah itu download lagi driver yang sama, lalu install
Note "setelah melakuka cara diatas, kamu harus install lagi driver tersebut, bisa kok download di internet, yang penting drivernya sesuai spek laptop kamu
uninstall usb yang not recognized di komputer laptop

Menggunakan Microsoft Fixit

Cara ini merupakan cara yang direkomendasikan oleh sistem operasi, yaitu dengan menggunakan Tools dari Microsoft yang di desain khusus untuk mengatasi masalah USB yang tidak terdeteksi. silakan klik web Diagnose and fix Windows USB problems automatically,

klik tombol Run Now,, lalu download file yang disediakan
Setelah selesai menjalankan/download file tersebut (ini memerlukan koneksi internet, karena akan men-Download file langsung dari Microsoft).

Oke itu dulu yang bisa saya sampaikan untuk kali ini semoga berhasil mengatasi masalah usb device not recognized atau usb tidak terdeteksi atau terbaca di komputer atau laptop windows 8,7 dan 10

Baca Juga:

Mengatasi Error MSCVR100.DLL dan MSVCP100.DLL Windows 32/64 bit

Cara AMPUH Mengatasi Error 0xc00007b di PC Windows 32/64 Bit

Mungkin Anda Suka
Buka Komentar
Tutup Komentar