--> Skip to main content

Contoh Surat Kuasa Pengambilan Uang Tabungan di Bank

kita semua pasti pernah mendengar tentang surat kuasa. surat kuasa dari A sampai Z. untuk apa sebenarnya surat kuasa itu? Surat kuasa adalah surat yang berisi pelimpahan wewenang dari seseorang atau pejabat tertentu kepada seseorang atau pejabat lain. Pelimpahan wewenang dapat mewakili pihak yang memberi wewenang.
jadi apabila anda ingin mengambil sebuah uang di bank, sedangkan anda tidak bisa melakukannya sendiri maka anda bisa memberikan kuasa kepada orang lain untuk mengambil uang anda. pemberian kuasa ini harus ada suratnya. surat yang tersebut dinamakan dengan surat kuasa.

Contoh Surat Kuasa

Berikut adalah sebuah contoh surat kuasa yang bisa anda jadikan referensi membuat surat kuasa.


Yang bertandatangan di bawah ini:

  • Nama : Andika Kusuma Jaya
  • Tempat/tanggal lahir : Surabaya, 12 Maret 1979
  • Pekerjaan : Security PT. Indah Jaya Makmur
  • Alamat : Jl. Sukarno Hatta No. 12
  •   Surabaya   Jawa Timur
Dengan ini memberi kuasa penuh kepada:

  • Nama  : Susi Susilo wati
  • Tempat/tanggal lahir : Madiun, 23 April 1988
  • Pekerjaan :  Manager HRD PT. Rusunawa Indah
  • Alamat : Jl. Gunung Sari RT. 03/09
  •   Madiun   Jawa Timur
Untuk mengambil uang melalukan pengambilan uang secara tunai sejumlah RP 20.000.000,- (dua puluh juta rupiah) pada rekening Bank BRI milik saya dengan data sebagai berikut:
No. Rekening : 08886576677879
Atas Nama : Andika Kusuma Jaya
Nama Bank : Bank BRI KCP Sukolilo SUrabaya
Segala resiko yang terjadi menjadi tanggung jawab saya selaku pemberi kuasa. Demikianlah surat kuasa ini saya buat dengan penuh kesadaran dan tanpa paksaan dari pihak manapun.

Penerima Kuasa                                      Pemberi Kuasa

(Andika Kusuma Jaya)                            (Susi Susilo wati)

Preview di microsoft word doc


sekian semoga contoh surat kuasa ini memberikan tambahan pengetahuan kita.
Mungkin Anda Suka
Buka Komentar
Tutup Komentar